Minggu (21/7/2019) penerbit Hanum Publisher yang saya kelola mengadakan sebuah even kegiatan bekerja sama dengan Forum Silaturahmi Penulis Grobogan (FSPG). Ada tiga even sekaligus dalam kegiatan tersebut, yaitu pertama, silaturahmi literasi; kedua, peluncuran buku Jurus Jitu Mengarang Novel Bermutu karya…
Kategori: Bilik Literasi
Balai Bahasa Jawa Tengah bekerja sama dengan Forum Silaturahmi Penulis Grobogan (FSPG) menyelenggarakan Lokakarya Penulisan Cerpen dan Esai di Hotel Front One Purwodadi pada Sabtu (27/4/2019). Lokakarya diikuti peserta dari kalangan pelajar, mahasiswa, guru, dan umum.
Minggu, 21 April 2019, Forum Silaturahmi Penulis Grobogan (FSPG) punya gawe, yaitu Seminar Literasi “Membangun Generasi Cerdas dengan Tradisi Menulis” di aula Rumah Kedelai Grobogan (RKG), Jalan Raya Purwodadi-Solo Km. 5 Krangganharjo, Toroh. Lebih dari seratus peserta dari kalangan guru,…
Generasi Z adalah istilah untuk menyebut generasi yang lahir setelah tahun 2000-an. Ada juga pendapat yang menyatakan, generasi Z adalah generasi yang lahir setelah tahun 1995-an. Terlepas dari perbedaan itu, yang jelas, Generasi Z lahir di era internet. Karena itu,…
Tahun 2018, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) kembali menggelar Festival Literasi Sekolah (FLS) selama 4 hari, 28-31 Oktober 2018. Kali ini mengangkat tema “Literasi Membangun Pembelajar Sepanjang Hayat”
Menulis buku itu mudah. Semudah cara memasukkan gajah ke dalam kulkas. Begitu kata saya kepada peserta Workshop Cara Mudah Menulis Buku yang dihelat Hanum Publisher pada Minggu (21/10/2018) di Rumah Kreatif Grobogan, Jl. Di. Panjaitan No. 11 Purwodadi. Bagaimana memasukkan…
Sabtu, (11/8/2018), saya didaulat untuk menjadi salah seorang narasumber acara talkshow dalam rangka Safari Gerakan Nasional Membaca yang dihelat oleh Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas RI) bertempat di Pendopo Kabupaten Grobogan. Talkshow yang dibuka oleh